Senin, 06 Februari 2012

PANDUAN INSTAL FINAL FANTASY 7 DI PC

STEP BY STEP

Bagi para fans FF7 yang ingin memainkan kembali permainan ini di pc dengan tampilan karakter pemain lebih maknyos mantap dipandang dan menambah semangat untuk bermain lagi hehehe langsung aj deh ke TKP ^_^

1.Download game originalnya disini Sedot Gan

2.Instal dengan gunakan DAEMON TOOLS LITE kalau tidak punya download disini Sedot Lagi hehe

3.Cara gunakan DAEMON TOOLS LITE lihat gambar


4.Jangan install DirectX and Directshow components yang ada dari game FFVII PC gunakan direct terbaru.

5.Mainkan game sampai ketemu tempat save lalu buat 10 save setelah itu quit dari game lalu.

6.Download patch resmi eidos v 1.2 disini Lagi Sedot lalu copy ke folder squaresoft/finalfantasy dan replace.

7.Download dan install latest K-lite codec pack disini Masih Sedot

8.Download duck.exe (TrueMotion codec) disini Sedot Ladi Deh sedot deh

9.Sekarang run ffdshow video decoder configuration via Start->Programs->K-lite codec pack->Configuration->ffdshow->video decoder configuration dan disable TrueMotion handling.Ini akan menyelesaikan semua permasalahan yang berkaitan dengan codec pada FFVII PC.

10.Download Aali's custom Driver disini Masih Disedot Gan  Setelah itu extract ff7_opengl-0.7.10b.rar ke folder squaresoft/finalfantasy dan replace.


11. Jalankan FF7Config.exe, pilih tab graphics, pada bagian renderer pilih custom driver, akan ada notifikasi self test passed yang menandakan custom driver sudah bisa digunakan.


12.Download avalanche high res disini Part1 dan Part2
Beberapa hal yang disarankan TIDAK diinstall bagi spek cpu rendah:
Ø Upgraded Spell Effects, ini memang akan memberikan efek yang jauh lebih bagus untuk spell dan summon, namun pada beberapa spell tertentu (fire3,lighting3,earth3, dll) terdapat masalah. Dan yang paling bermasalah, ini akan membuat summon Knight of The Round tidak bisa dipakai (freeze di tengah jalan).
Ø World Map Retexture Project, jangan centang Diamond Weapon Field Model. Ini akan membuat slow down yang amat sangat pada saat event Diamond Weapon.
Ø Battle Models, jangan centang Diamond Weapon. Alasannya sama dengan di atas.
· Hal-hal yang bersifat optional :
Ø Romeo 14’s Alternate Materia, Colored Item membuat tampilan materia dan item di menu menjadi lebih menarik.
Ø Nero’s Alternate Avatars, avatar saat menu, termasuk di dalamnya avatar dari FFVII Advent Children.
Ø Barret Battle Models Original Hi Res, ini akan mengganti barret saat battle.

13. Download Music Patch Part1 Part2 Part3




14. Langkah selanjutnya adalah sangat penting karena tanpa ini music patch tidak akan bekerja. Pergi ke game direktori lalu jalankan ff7_opengl.cfg open dengan notepad  Hapus tanda pagar dibelakang music_plugin = plugins/ff7music.fgp. Sehingga akan menjadi seperti gambar berikut.

Jangan lupa disave

15. Blue Limit (Optional)
Download disini Maknyus Sedot

Ini akan mengganti limit yang awalnya berwarna orange menjadi biru seperti di advent children.
>. Extract blue limit
>. Copy & Replace jo_b03_00.png ke game folder squaresoft/finalfantasy/textures/Limit/limit.

16. Ganti nama magic
Download disini Sedot lagi

17. Repair summon Knight of the round
Download disini Sedot gan

Catatan :
Kita harus seterusnya menjalankan game melalui FF7Music.exe dan klik run FF7 jika ingin menggunakan patch ini.